Permendikbud No 1 Tahun 2015 Untuk Pendidikan Menengah

Apa isi Permendikbud No 1 Tahun 2015 ?
Bagi sekolah menengah atas yang telah mengikuti kurikulum 2013 perlu membaca peraturan pemerintah nomor 1 tahun 2015 "tentang buku teks pelajaran dan buku panduan guru kurikulum 2013 kelompok peminatan pendidikan menengah yang memenuhi syarat kelayakan untuk digunakan dalam pembelajaran". agar nantinya para guru di sekolah-sekolah satuan pendidikan menangah atas dapat menerapkannya pada kelas XII.

Adapun berdasarkan pasal 1 yang tertulis dalam permendikbud no 1 tahun 2015 dijelaskan beberapa point penting sebagai berikut :

1. Buku kurikulum 2013 untuk SMA/MA kelas XII kelompok peminatan Matematika dan Ilmu-Ilmu Alam yang terdiri atas:

  1. Buku Teks Pelajaran sebagai buku siswa sebagaimana tercantum dalam Lampiran I yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Menteri ini; dan
  2. Buku Panduan Guru sebagai buku guru sebagaimana tercantum dalam Lampiran II yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Menteri ini,

memenuhi syarat kelayakan untuk digunakan dalam pembelajaran.

Untuk lebih jelasnya silahkan Download file lengkap Permendikbud No 1 Tahun 2015 DISINI. Nah, bagi anda yang kesulitan mendownload file-file yang ada di blog ini, silahkan ikuti langkah-langkah dibawah

1. Pada saat anda mengklik tulisan "disini" Anda akan dibawa ke halaman Convert link yang berguna untuk memindai apakah link tersebut aman dari virus.

2. Selanjutnya setelah proses converter link selesai klik "visit link".

3. Pada halaman Dropbox penyimpanan file. Klik tombol "unduh" di kanan atas halaman.

Demikianlah info tentang Permendikbud No 1 Tahun 2015 yang bisa saya sampaikan melalui blog pendidikan ini. Semoga saja penjelasan tersebut bisa dipahami dan ada manfaatnya bagi pembaca. Terima kasih atas kunjungannya.

0 Response to "Permendikbud No 1 Tahun 2015 Untuk Pendidikan Menengah"

Post a Comment

Berkomentarlah sesuai topik.
Harap Tidak Mengkopi Paste Posting ini secara keseluruhan. Karena akan menghancurkan blog ini. Silahkan bila ingin menjadikannya referensi.