Dalam membuat cover tesis ada kaidah penulisan yang biasanya ditentukan sendiri oleh sebuah universitas. Misalnya saja anda kuliah di Unversitas Sriwijaya, pasti ada yang namanya “Pedoman Penulisan Tesis”, Skripsi, karya tulis ilmiah, makalah, dan tugas lainnya. Aturan penulisan tesis terkadang berbeda antara universitas satu dengan lainnya. Jadi semuanya disesuaikan saja dan ikuti saja apa kata dosen mu, namun kalau salah ya dibenarkan. Katakanlah seperti Universitas Indonesia (UI), UGM, UPI, Unikom dan lainnya tentu tidak akan jauh perbedaannya dalam penulisan tesis
Berikut saya bagikan contoh cover depan tesis, dan format persetujuan usulan penelitian
Untuk lebih banyak mengetahui contoh cover depan tesis dan sebagainya silahkan download formatnya DISINI. Terima kasih semoga bermanfaat