11 Cara Belajar Efektif yang Baik Bagi Peserta Didik - Sahabat pendidikan, tahun pelajaran 2014/2015 sebentar lagi akan berakhir. Oleh karena itu ada baiknya kita mengajak para peserta didik mempersiapkan diri mereka dalam segala hal diantaranya buku pelajaran, buku tulis, sepatu atau baju seragam. Walaupun demikian hal yang tak kalah pentingnya perlu diperhatikan (schedule) pencapaian misalnya saja target apa yang akan dicapai?. Selain itu membuat jadwal harian juga penting untuk mencapai target tersebut.
Jika peserta didik ingin mahir dalam berbahasa inggris, maka yang harus dilakukan adalah menghafal kosa kata perhari dengan metode belajar berapa kata yang mampu dihafal perhari sehingga mereka akan tahu seberapa baik mutu pembelajarannya. Selain itu, melakukan perbandingan nilai dari semester awal hingga sekarang juga penting, apakah terjadi penurunan ataukah peningkatan pada peserta didik ?
Pada tulisan kali ini saya akan berbagi beberapa tips bagaimana cara belajar yang efektif dan baik bagi peserta didik yang akan menjadi generasi peserus bangsa nantinya. Dan semoga saja bisa membantu dalam meningkatkan kinerja pembelajaran di sekolah, berikut ini beberapa cara Belajar Yang Baik Benar Dan Efektif Agar Cepat Paham.